Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Widget Atas Posting

Tips Agar Blog Bisa Menghasilkan Uang, Yang Sudah Terbukti Efektif

Tips Agar Blog Bisa Menghasilkan Uang, yang Sudah Terbukti Efektif - Di zaman serba canggih seperti ini, betapa mudahnya dalam mendaptkan uang. Selain bekerja di luar ruangan, sekarang sudah banyak jenis pekerjaan yang dapat dilakukan di dalam rumah. Salah satu kegiatan yang dapat menghasilkan uang adalah dengan membuat blog. Sobat dapat mengikuti beberapa tips agar blog bisa menghasilkan uang berikut ini.

Tips Agar Blog Bisa Menghasilkan Uang

Pada dasarnya, tidak semua blog dapat menghasilkan uang. Hanya bloger-bloger yang memiliki tujuan jelas dan tertata saja yang dapat mengusahakan agar blog yang ia buatdapat mendatangkan keuntungan. Selain itu, beberapa bloger juga harus pintar-pintar dalam mengikuti semua syarat-syarat dari Google Adsense (GA). Karena dengan menggunakan GA, beberapa iklan dari prodak tertentu dapat disisipkan di blog kita.

Tips Blog Penghasil Uang

Berikut ini ada beberapa tips yang dapat kita ikuti agar blog dapat menghasilkan uang :

1. Menjadi publisher dari Google Adsense (GA)
Seperti yang sudah sempat disinggung dalam pembahasan sebelumnya, menjadi anggota dari GA memang sangat dianjurkan. Jika seorang bloger sudah menjadi anggota dari GA, maka dapat dipastikan pendapatanya yang diperoleh semakin hari akan semakin meningkat jumlahnya.

Baca Juga : Tips Agar Blog Diterima Google Adsense Terbaru

2. Memposting artikel tentang bisnis orang lain
Ada banyak sekali perusahaan yang rela mengeluarkan kocek agar bisa mendapatkan sebuah artikel. Hanya saja syarat mutlak yang harus dipenuhi adalah artikel tersebut berisi tentang bisnis yang sedang dikelola oleh perusahaan tersebut.
Salah satu tips agar blog bisa menghasilkan uang ini biasanya disebut dengan Paid for Review. Tiap Advertsier biasanya mampu membayar Rp 300.000 hingga Rp 500.000 untuk setiap artikelnya review nya. Tentu saja tergantung dari negoisasi yang sudah  disepakati.

3. Menawarkan ruang iklan pada blog
Salah satu tips agar blog bisa menghasilkan uang yang satu ini adalah salah satu yang paling sering dilakukan. Hal terpenting yang harus diperhatikan adalah, iklan yang diletakan ke harus sesuai dengan tema yang dibuat pada blog. Serta disarankan untuk tidak menerima iklan yang tidak ada hubungannya dengan isi blog yang kamu buat.

4. Membuat iklan produk buatan sendiri

Jika selain membuat blog kamu juga adalah seorang pengusaha, maka disarankan untuk menawarkan produk yang kamu buat ke dalam blog. Tulislah semua kegiatanmu ke dalam blog seperti hobby serta keahlianmu dalam mengelola bisnis. Semakin sering kamu memosting kegiatannya ke dalam blog, kamu juga akan semakin banyak mendapatkan koneksi. Kamu juga bisa mendapatkan uang jika ada seseorang yang berminat dengan iklanmu.

Baca Lagi : Cara Mudah Dan Cepat Approved Google Adsense 2017

Demikian ulasan tentang tips agar blog bisa menghasilkan uang yang dapat kami berikan. semoga ulasan ini dapat bermanfaat bagi kita semua. Silakan bagikan artikel tentang blog yang menghasilkan uang tersebut melalui sosial media atau blog dengan menyertakan link sumber artikel dalam blog ini.

Post a Comment for "Tips Agar Blog Bisa Menghasilkan Uang, Yang Sudah Terbukti Efektif"